You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
4.900 Polisi Amankan Paskah
.
photo doc - Beritajakarta.id

4.900 Polisi Amankan Paskah

Polda Metro Jaya mengarahkan 4.900 personel untuk mengamankan jalannya rangkaian perayaan Paskah mulai, Jumat (25/3).

Ada 4.900 personel, terdiri dari 2.500 jajaran wilayah, 2.400 personel dari Polda

Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Moechgiyarto mengatakan, pengamanan terhadap gereja-gereja yang ada di Jakarta menjadi perhatian khususnya aparat kepolisian mulai malam nanti.

"Ada 4.900 personel, terdiri dari 2.500 jajaran wilayah, 2.400 personel dari Polda," ujarnya, di Mapolda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Kamis (24/3).

157 Gereja di Jakbar Dijaga Ketat

Sebelum berlangsungnya ibadah, personel kepolisian akan melakukan sterilisasi di sekitar maupun di dalam gereja.

"Sebelum pelaksanaan ibadah kita lakukan sterilisasi yang mana adalah standar operasi dalam melakukan pengamanan," tandas Moechgiyarto.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Minta Lurah Malaka Sari Dibebastugaskan

    access_time30-06-2025 remove_red_eye10082 personDessy Suciati
  2. Pramono Lantik 100 Pejabat Fungsional

    access_time30-06-2025 remove_red_eye1393 personDessy Suciati
  3. Rano Sebut BTN JAKIM 2025 Dorong Promosi dan Perekonomian Jakarta

    access_time29-06-2025 remove_red_eye940 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Pramono Dorong Jakarta Jadi Destinasi Olahraga Kelas Dunia

    access_time29-06-2025 remove_red_eye858 personDessy Suciati
  5. Tes Lapangan Calon PPSU Kelurahan Cikoko Dibagi Tiga Gelombang

    access_time02-07-2025 remove_red_eye855 personTiyo Surya Sakti

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik